logo blog
Selamat Datang Di Blog Resep Masakan Keluarga
Terima kasih atas kunjungan Anda di blog Resep Masakan Keluarga,
semoga apa yang saya share di sini bisa bermanfaat dan memberikan motivasi pada kita semua
untuk terus berkarya dan berbuat sesuatu yang bisa berguna untuk orang banyak.

Membuat bubur kacang hijau

BUBUR KACANG HIJAU



Bahan-bahan :
bubur kacang hijau
bubur kacang hijau

  • 250 gr kacang hijau, rendam semalaman
  • 500 gr gula pasir
  • 1/2 sdt garam halus
  • 4 lembar daun pndan, ikat
  • air secukupnya
  • 2 cm jahe
  • 200 mL santan (1 dus kecil santan kara)

Cara membuat :
  1. rebus kacang hijau sampai empuk
  2. masukkan gula pasir dan garam, aduk sampai rata
  3. masukkan jahe dan daun pandan
  4. aduk sebentar sampai rata
  5. masukkan santan, masak hingga mendidih sambail diaduk
  6. angkat dan bubur kacang hijau siap dinikmati
keluarga saya sangat menyukai bubur kacang hijau, biasanya kami menikmati bubur kacang hijau dengan roti tawar.
selamat mencoba...................
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

Copyright © 2015. resep masakan keluarga - All Rights Reserved | Template Created by Esswe Zone Proudly powered by Blogger